Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Kisah Cinta Toneri yang Bertepuk Sebelah Tangan ke Hinata Hyuga

Seperti yang pernah kami tulis sebelumnya bahwa level tertinggi dari mencintai seseorang adalah mampu merelakannya bahagia bersama orang lain. Dan itu yang sudah bisa dilakukan oleh Naruto. Yaitu merelakan Sakura yang menurutnya akan lebih bahagia ketika bersama Sasuke.   Selain Naruto, ada mas-mas Sadboy setengah alien yang juga telah sampai pada level ini. Ia merelakan Hinata, orang yang pernah ingin ia nikahi, bahagia bersama pria pilihannya sendiri. Dan dalam kasus ini adalah Naruto yang merupakan cinta pertama dan terakhir Hinata.   Baik Pak Lurah dan Pangeran Sadboy, mereka telah menunjukkan kedewasaan masing-masing dengan tetap care terhadap anak dari orang yang gagal mereka miliki. Naruto sangat peduli dengan Sarada, walaupun memang ia tipikal orang yang peduli terhadap semua orang hehehe. Sementara itu Toneri juga peduli dan masih mengawasi Boruto, serta sedikit membimbingnya tentang kekuatan yang ada pada mata kanannya.  Namun sayangnya, Om Toneri belum diberi pengganti Hinata hingga saat ini. Seperti kalian yang masih mengharapkan cinta doi yang sudah bertepuk sebelah tangan, namun belum juga diberi pengganti sampai sekarang


Sedikit Kisah Cinta Toneri

Seperti yang pernah kami tulis sebelumnya bahwa level tertinggi dari mencintai seseorang adalah mampu merelakannya bahagia bersama orang lain. Dan itu yang sudah bisa dilakukan oleh Naruto. Yaitu merelakan Sakura yang menurutnya akan lebih bahagia ketika bersama Sasuke. 

Selain Naruto, ada mas-mas Sadboy setengah alien yang juga telah sampai pada level ini. Ia merelakan Hinata, orang yang pernah ingin ia nikahi, bahagia bersama pria pilihannya sendiri. Dan dalam kasus ini adalah Naruto yang merupakan cinta pertama dan terakhir Hinata. 

Baik Pak Lurah dan Pangeran Sadboy, mereka telah menunjukkan kedewasaan masing-masing dengan tetap care terhadap anak dari orang yang gagal mereka miliki. Naruto sangat peduli dengan Sarada, walaupun memang ia tipikal orang yang peduli terhadap semua orang hehehe. Sementara itu Toneri juga peduli dan masih mengawasi Boruto, serta sedikit membimbingnya tentang kekuatan yang ada pada mata kanannya.

Namun sayangnya, Om Toneri belum diberi pengganti Hinata hingga saat ini. Seperti kalian yang masih mengharapkan cinta doi yang sudah bertepuk sebelah tangan, namun belum juga diberi pengganti sampai sekarang.

Sumber: https://web.facebook.com/search/top/?q=dunia%20naruto%20indonesia

Posting Komentar untuk "Kisah Cinta Toneri yang Bertepuk Sebelah Tangan ke Hinata Hyuga"